Sunday, November 10, 2013

Keutamaan Anak Perempuan

0 comments
Para orang tua biasanya lebih merasakan kegembiraan yang luar biasa bila melahirkan bayi laki-laki. Padahal semua pemberian baik anak laki-laki atau perempuan harus disyukuri. Dalam sebuah hadist Rasulullah SAW. bersabda, “Apabila seorang anak perempuan lahir, Allah SWT mengirimkan malaikat ke rumah itu. Mereka mendatangi rumah itu dan mendoakan keselamatan ke atas mereka. Kemudian para malaikat melingkungi bayi perempuan yang baru lahir dengan ...
Continue reading →
Thursday, September 5, 2013

Kisah Sepatu dan Sandal Jepit

0 comments
Disebuah toko sepatu di kawasan perbelanjaan termewah di sebuah kota , nampak di etalase sebuah sepatu dengan anggun diterangi oleh lampu yang indah. Dari tadi dia nampak jumawa dengan posisinya, sesekali dia menoleh ke kiri dan ke kanan untuk memamerkan kemolekan designnya, haknya yang tinggi dengan warna coklat tua semakin menambah kemolekan yang dimilikinya. Pada saat jam istirahat, seorang pramuniaga yang akan makan siang meletakkan sepasang ...
Continue reading →
Monday, August 26, 2013

Kerusakan Akibat Film Porno

0 comments
NA'udzubiLlah min dalik. TAnggung jawab kita sebagai orangtua amat berat di era digital seperti sekarang. TEknologi ibarat pisau, tergantung siapa yang memegangnya.  Semoga kita diberi kekuatan untuk menjaga buah hati kita dari hal-hal yang merusak mental dan moralitas mereka.  Salah satu biang kerusakan generasi muda kita adalah mengakses pronografi. FILM PORNO DAPAT MENGAKIBATKAN DEGRADASI DAN KEHANCURAN BIOLOGIS serta PSIKIS. ...
Continue reading →
Friday, July 12, 2013

Etika Berdoa, Agar Doa Cepat Terkabul

0 comments
Sekapuh Sirih Teman yang dimuliakan Allah, doa adalah makanan kita sehari-hari. Doa kita adalah untuk menjadikan diri kita lebih baik, penghilang nestapa, mencapai semua hasrat dan angan kita. Dan Alhamdulillah ternyata doa itu mudah asalkan kita tahu caranya. Ayo kita gunakan waktu kita untuk banyak berdoa sebelum semuanya terlambat. Ayo kita jadikan diri kita sebagai pembawa rahmat dan berkah. Ayo kita berikan yang terbaik bagi diri kita dan ...
Continue reading →

Dilema Lamaran Ditolak

1 comments
Ustadz Abdul hakim bin Amir Abdat hafizhahullah berkata : Jadi pemuda yang gagah, jangan cengeng. Ngak apa - apa (ditolak). Tolak disini. Cari yang lain. Tolak sana, cari lagi sana. Gak ada istilah seperti sekarang "Saya gak bisa hidup tanpa mu." Itu omong kosong. Bohong itu. Hati laki, lebih luas dari perempuan. Lebih dalam hati perempuan. Lebih banyak cinta nya dari perempuan. Mana dalil...? Dalil nya firman Allah Subhanahu wa ta'ala ...
Continue reading →

Akibat Enggan Berpuasa

0 comments
Abu Umamah menuturkan bahwa beliau mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, بينا أنا نائم إذ أتاني رجلان ، فأخذا بضبعي، فأتيا بي جبلا وعرا ، فقالا : اصعد ، فقلت : إني لا أطيقه ، فقالا : إنا سنسهله لك ، فصعدت حتى إذا كنت في سواء الجبل إذا بأصوات شديدة ، قلت : ما هذه الأصوات ؟ قالوا : هذا عواء أهل النار ، ثم انطلق بي ، فإذا أنا بقوم معلقين بعراقيبهم ، مشققة أشداقهم ، تسيل أشداقهم دما قال : قلت : من هؤلاء ؟ قال : هؤلاء الذين ...
Continue reading →
Tuesday, January 15, 2013

NASIHAT RASULULLAH SAW KEPADA 'AISYAH RA

0 comments
Aisyah r.a meriwayatkan : Rasulullah SAW bersabda “Hai Aisyah, aku nasihatkan kepada kamu. Hendaklah kamu sentiasa mengingat nasihatku ini. Sesungguhnya kamu akan sentiasa di dalam kebajikan selama kamu mengingati nasihatku ini…” Isi nasihat Rasulullah s.a.w tersebut bolehlah dirumuskan seperti berikut: Hai, Aisyah, peliharalah diri kamu. Ketahuilah bahwa sebagian besar daripada kaum kamu (kaum wanita) adalah menjadi kayu api di dalam neraka.  Diantara ...
Continue reading →

Al Qur'an Menjelaskan Tentang Bulan Sejak 14 Abad Lalu

0 comments
Siapa yang menjelaskan pada Rasulullah Yang buta huruf itu tentang asal mula bulan ? dan penjelasan Rasulullah ini diperkuat oleh gambar dari NASA ini. Siapa ya ?  Jawabannya : "Katakanlah Allah ! yang menurunkannya. lalu biarkanlah mereka bermain-main dalam kesesatannya " (Surah Al Anam ayat 91) Al Qur'an Jelaskan Asal Muasal Bulan (Qur'an Talk About Moon) "Kami jadikan malam dan siang sebagai dua tanda (Kebesaran Kami), kemudian ...
Continue reading →

Terusan Suez Adalah Karya Master Piece Umar bin Khattab

0 comments
Banyak yang belum tahu , bahwa ternyata Terusan Suez ternyata adalah sebuah karya agung berdasar ide dan gagasan cemerlang sekaligus membuktikan kejeniusan Amirul Mukminin Umar Bin Khaththab raddiyallahu'anhu. Ide jenius beliau menghubungkan Laut Merah dan Laut Putih Tengah karena adanya berbagai potensi domestik yang sudah dikenal pada zamannya. Juga kejeniusan beliau patut kita berbangga karenanya, adalah kemampuan beliau mewujudkan proyek ...
Continue reading →
Monday, January 14, 2013

5 Perkara Tentang Berjamaah di Masjid

0 comments
Ada 5 perkara yang dijanjikan Allah dan RasulNya bagi orang-orang yang memakmurkan masjid dengan shalat berjamaah 5 waktu setiap hari : 1. Di dunia akan dijauhkan dari kefakiran dan kemiskinan 2. Akan dijauhkan dari siksa kubur 3. Menerima kitab amal perbuatan dari tangan kanannya ketika di akherat 4. Melewati jembatan shiratal mustaqim secepat kilat 5. Oleh Allah akan Dimasukkan ke surga tanpa dihisab dan disiksa ( Hadits Qudsi ) Subhanallah, ...
Continue reading →

Menyempurnakan Wudhu

0 comments
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh Orang yang menyempurnakan wudhu kemudian menyempurnakan sholatnya baik yang wajib maupun sunnah,maka akan terpancar sinar menyejukkan dari wajahnya. Pancaran sinar karena keimanan dan tawadhu’(rendah hati) karena merasa betapa kecil dirinya di hadapan Allah.Bahkan kelak di hari perhitungan akan mudah dikenali karena bekas wudhunya. Itulah salah satu ciri yang kelak membedakan umat Islam dengan umat ...
Continue reading →

KISAH AMALAN SEORANG WANITA YANG TIDAK MAU BERJILBAB

0 comments
Al-Kisah Diceritakan , ada seorang wanita yg dikenal taat dalam beribadah. Dia sangat rajin melakukan ibadah wajib maupun sunah. Cumaa..., Hanya ada satu kekurangannya, ia tak mau berjilbab menutupi aurotnya. Setiap kali ditanya ia hanya tersenyum, seraya menjawab: "Insya Allah yg penting hati dulu yg berjilbab." Sudah banyak orang yg menanyakan maupun menasehatinya. Tapi jawabannya tetap sama. Hingga suatu malam ia bermimpi sedang berada ...
Continue reading →

Kisah Tukang Kayu

0 comments
Seorang tukang bangunan yang sudah tua berniat untuk pensiun dari profesi yang sudah lama ia geluti selama puluhan tahun. Ia ingin menikmati masa tua bersama istri dan anak cucunya. Ia tahu akan kehilangan penghasilan rutinya namun bagaimanapun tubuh tuanya butuh istirahat. Ia pun menyampaikan rencana tersebut kepada mandornya. Sang mandor merasa sedih, sebab ia akan kehilangan salah satu tukang kayu terbaik, ahli bangunan yang handal yang ia ...
Continue reading →
Thursday, January 10, 2013

Pendendam? Belajarlah dari kentang busuk

0 comments
Satu lagi pelajaran bagi Kita yang masih memiliki sifat pendendam. Coba deh simak cerita inspiratif di bawah ini. Pada suatu hari di sebuah sekolah dasar, seorang guru mengadakan permainan dengan para muridnya. Saat itu, semua murid telah membawa kantong plastik transparan beserta beberapa kentang kecil. Kemudian ibu guru berkata, "Anak-anak, apakah ada di antara kalian yang mempunyai rasa tidak senang atau ...
Continue reading →
Saturday, January 5, 2013

Asal-usul dan Sejarah Dajjal

0 comments
Bismillahir-Rahmaanir-Rahim ...Ada riwayat Muslim yang diterima dari Fatimah binti Qais mengatakan: “Saya telah mendengar muazzin Rasulullah s.a.w memanggil untuk solat. Saya pun pergi ke masjid dan solat bersama Rasulullah s.a.w. Selesai solat, Rasulullah s.a.w naik ke atas mimbar. Nampak semacam bergurau Baginda tertawa dan berkata: “Jangan ada yang bergerak. Hendaklah semua duduk di atas sajadahnya.” Kemudian berkata: “Tahukah kamu mengapa ...
Continue reading →

Ambillah Wanita Sholehah Untuk Menjadi Istri Sholehah Disisimu

0 comments
Betapa banyaknya di antara wanita yang berparas cantik namun bertingkah laku seperti orang-orang jahiliyah, baik penampilan, tingkah laku beserta sekalian keburukan akan gerangan dirinya. sehingga mereka cenderung meresahkan hatimu, memporak porandakan rumah tangga dan anak-anakmu hingga terbentuklah rumah tangga yang jahil, tidak bermoral lagi tidak bersyari’at. Sedang parasnya itu tiadalah abadi lagi akan menua termakan usia, dan akhlak, aqidah ...
Continue reading →
Friday, January 4, 2013

Ada 8 Nasihat Untuk Para Lelaki

0 comments
Ada 8 nasihat untuk para lelaki, yang menurut saya cukup bagus juga, inilah ke 8 nasihat itu: 1. Kakek berkata, hargai istrimu sebagaimana engkau menghargai ibumu, sebab istrimu juga seorang ibu dari anak-anakmu. 2. Jika marah boleh tidak berbicara dengan istrimu, tapi jangan bertengkar dengannya (membentaknya, mengatainya, memukulnya). 3. Jantung rumah adalah seorang istri. Jika hati istri mu tidak bahagia, maka seisi rumah akan tampak ...
Continue reading →